Harry Maguire Kena Nutmeg, Warganet: Pakai Sarung dan Siap-siap Didamprat Roy Keane
Asad Arifin | 4 Juli 2020 22:01
Bola.net - Momen memalukan dialami Harry Maguire di laga melawan Bournemouth, Sabtu (4/7/2020) dini hari WIB. Sebab, kapten Manchester United itu kena nutmeg alias bola dilewatkan di sela kakinya.
Momen itu terjadi pada menit ke-16, pada laga United melawan Bournemouth di pekan ke-33 Premier League.
Kejadian itu dimulai dari umpan crossing pemain Bournemouth. Harry Maguire dan Victor Lindelof salah mengantisipasi bola. Junior Stanislas kemudian mendapat bola liar di kotak penalti United.
Junior Stanislas dengan cerdik lalu melewati Maguired dengan teknik nutmeg. Setelah itu, dia membobol gawang David de Gea. Bournemouth pun unggul 1-0, walau kemudian kebobolan tiga gol di babak pertama.
Kejadian ini membuat Harry Maguire menjadi ejekan warganet. Redaksi Bola.net merangkum sindiran untuk pemain seharga 80 juta pounds itu di bawah ini.
Kok Bisa jadi Bek Termahal Dunia
Apa Jadinya Maguire Kalau Melawan Mbappe
Roy Keane Siap Beri Komentar Pedas
Roy Keane Dapat Amunisi untuk Komentar Pedas
Siap-siap ya Kapten
Besok Pakai Sarung Saja Bosku....
Maguire juga Manusia
Untung Bisa Cetak 3 Gol
Sumber: Twitter
Baca Ini Juga:
- Manchester United Tak Tertarik pada Antoine Griezmann: Sudah Tua!
- Apa yang Bisa Terjadi Andai Pogba Teken Kontrak Baru di Manchester United?
- Satu Nama yang Diabaikan di Balik Performa Impresif Manchester United: Nemanja Matic
- Manchester United Diklaim Capai Kesepakatan Personal dengan Jadon Sancho
- Sikap Plin-plan Paul Pogba: Dulu Minta Pindah, Kini Minta Kontrak Baru
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Bakal Permanenkan Alexis Sanchez?
Liga Italia 3 Juli 2020, 21:51 -
Tenang MU! Angel Gomes Tidak akan Membelot ke Chelsea
Liga Inggris 3 Juli 2020, 20:40 -
Solskjaer Bakal Orbitkan Satu Pemain Muda Lagi, Siapa Dia?
Liga Inggris 3 Juli 2020, 20:00 -
Robin van Persie? Mason Greenwood itu Titisan Cristiano Ronaldo!
Liga Inggris 3 Juli 2020, 19:40
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39