Giroud Bosan Ketampanannya Terus Dibahas
Editor Bolanet | 29 April 2015 14:50
Ia belum lama ini mengeluhkan media yang kerap memberi pertanyaan mengenai penampilan dan gaya rambutnya, alih-alih performanya di atas lapangan hijau.
Pemain berusia 28 tahun tersebut dibuat jengkel dalam wawancara yang ia lakukan dengan Eurosport, ketika ditanya mengenai penampilan dan ketampanan wajahnya.
Saya tidak ingin berbicara lagi mengenai penampilan saya, rambut saya, atau apapun itu. Saya sudah muak dengan semua itu, tutur Giroud menurut laporan The Mirror.
Giroud sendiri baru saja mendapat kritik keras dari Thierry Henry, usai timnya hanya bermain imbang 0-0 melawan Chelsea pekan lalu. Sang legenda mengatakan bahwa bersama striker Prancis, The Gunners takkan pernah bisa menjadi juara Premier League. [initial]
(mir/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Arsenal: Ramsey Sudah Benar Cueki Piers Morgan
Liga Inggris 28 April 2015, 21:50 -
Giroud Ingin Tutup Musim Arsenal Dengan FA Cup dan Posisi Dua
Liga Inggris 28 April 2015, 17:49 -
Giroud Yakin Arsenal Jadi Penantang Gelar Musim Depan
Liga Inggris 28 April 2015, 17:36 -
Redknapp: Arsenal Butuh Tambahan Dua Atau Tiga Pemain Untuk Juara
Liga Inggris 28 April 2015, 16:42 -
Welbeck Tak Sabar Menangkan Piala FA di Arsenal
Liga Inggris 28 April 2015, 15:54
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39