Gara-gara Jesse Lingard, Penjudi Ini Kalah Taruhan Rp 2,3 Juta
Aga Deta | 28 Juli 2020 12:01
Bola.net - Jesse Lingard berhasil mencetak gol pada laga pamungkas Manchester United melawan Leicester City, Minggu (26/7/2020). Jika ada yang kesal dengan gol Lingard tersebut mungkin satu di antaranya adalah Antony Johnson.
Bagaimana tidak, gara-gara gol Jesse Lingard, Antony Johnson gagal memenangi taruhan pada salah satu rumah judi di Inggris. Ya, ia bertaruh bahwa penyerang Manchester United itu tak akan mencetak gol selama satu musim penuh di Premier League.
Pada awal musim, Johnson memasang taruhan sebesar 3,30 pounds bahwa Jesse Lingard tak akan mencetak gol atau assist. Jika menang, ia bisa mendapatkan uang sebesar 135.30 pounds.
Tapi sayang, Jesse Lingard berhasil mencetak gol pada injury time babak kedua. Gol itu mengantarkan Manchester United ke Liga Champions usai melibas tuan rumah Leicester City dengan skor 2-0.
Tidak Marah
Meski kesal karena gagal memenangi taruhan, Antony Johnson tidak marah. Ia justru memberikan ucapan semangat kepada Jesse Lingard.
Cuitan tersebut sudah disukai oleh lebih dari dua ribu pengguna Twitter. Ia juga menambah komentar, "Seharusnya saya tidak meragukan raja sesungguhnya!"
Sumber: Sportbible.com
Disadur dari: Bola.com/Penulis Gregah Nurikhsani
Published: 28 Juli 2020
Baca Juga:
- Sisa Kejayaan Timnas U-19 Juara Piala AFF 2013, Hanya 2 Pemain Dilirik Shin Tae-yong
- Menakar Potensi Ketajaman Lini Serang Timnas Indonesia Era Shin Tae-yong
- 30 Kata-Kata Inspiratif Giorgio Chiellini, Bek Tangguh Milik Juventus
- Ada Lilipaly, Ini 5 Pemain Naturalisasi yang Diabaikan Shin Tae-yong di Timnas Indonesia
- Senangnya Wulan Guritno Punya Jersey Persib Bernomor 13 Milik Febri Hariyadi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Berharap MU Mau Pinjamkan Alexis Sanchez Lebih Lama
Liga Italia 27 Juli 2020, 21:40 -
Andalkan David De Gea, MU Tidak Akan Pernah Jadi Juara!
Liga Inggris 27 Juli 2020, 21:00 -
Bruno Fernandes: MU Memang Layak Bermain di Liga Champions
Liga Inggris 27 Juli 2020, 20:40 -
Lolos UCL Sudah, Kini MU Fokus Menangkan Liga Europa
Liga Inggris 27 Juli 2020, 20:20 -
Butuh Bek Baru, Jan Vertonghen Bisa Jadi Solusi Untuk MU
Liga Inggris 27 Juli 2020, 20:00
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39