Galeri: Skuat Jerman Terima Silver Laurel Leaf
Editor Bolanet | 12 November 2014 04:40
- Para penggawa Timnas mendapatkan satu lagi penghargaan khusus usai memenangkan Piala Dunia 2014 lalu. Pemerintah Jerman memberikan mereka penghargaan Silver Laurel Leaf.
Penghargaan itu sendiri diberikan oleh pemerintah negara tersebut pada para atletnya yang berprestasi. Penghargaan itu juga merupakan penghargaan olahraga tertinggi di Jerman.
Acara penghargaan itu bertempat di istana kepresidenan Jerman di Schloss Bellevue di Berlin, Senin (10/11) kemarin. Penghargaan istimewa tersebut diserahkan langsung oleh Presiden Joachim Gauck dan Kanselir Angela Merkel.
23 pemain yang ikut ke Brasil musim panas lalu semuanya turut hadir di acara ini. Dari Mario Gotze, Mesut Ozil, Toni Kroos, Philipp Lahm, hingga Manuel Neuer.
Berikut adalah foto-foto yang dilansir AFP saat skuat Jerman menerima penghargaan tersebut. (afp/dim)
Penghargaan itu sendiri diberikan oleh pemerintah negara tersebut pada para atletnya yang berprestasi. Penghargaan itu juga merupakan penghargaan olahraga tertinggi di Jerman.
Acara penghargaan itu bertempat di istana kepresidenan Jerman di Schloss Bellevue di Berlin, Senin (10/11) kemarin. Penghargaan istimewa tersebut diserahkan langsung oleh Presiden Joachim Gauck dan Kanselir Angela Merkel.
23 pemain yang ikut ke Brasil musim panas lalu semuanya turut hadir di acara ini. Dari Mario Gotze, Mesut Ozil, Toni Kroos, Philipp Lahm, hingga Manuel Neuer.
Berikut adalah foto-foto yang dilansir AFP saat skuat Jerman menerima penghargaan tersebut. (afp/dim)
1 dari 18 halaman
Thomas Muller
2 dari 18 halaman
Mario Gotze
3 dari 18 halaman
Mario Gotze
4 dari 18 halaman
Christoph Kramer
5 dari 18 halaman
Philipp Lahm
6 dari 18 halaman
Philipp Lahm
7 dari 18 halaman
Bastian Schweinsteiger
8 dari 18 halaman
Toni Kroos
9 dari 18 halaman
Miroslav Klose
10 dari 18 halaman
Jerome Boateng
11 dari 18 halaman
Thomas Muller
12 dari 18 halaman
Manuel Neuer
13 dari 18 halaman
Mesut Ozil
14 dari 18 halaman
Skuat Jerman
15 dari 18 halaman
Skuat Jerman
16 dari 18 halaman
Skuat Jerman
17 dari 18 halaman
Skuat Jerman
18 dari 18 halaman
Skuat Jerman
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sembuh Dari Cedera Ganda, Schweinsteiger Comeback
Liga Eropa Lain 11 November 2014, 21:32 -
Bertabur WAGs Ayu, Jerman Luncurkan Film Die Mannschaft
Bolatainment 11 November 2014, 13:30 -
Del Bosque Belum Coret Fabregas Yang Cedera
Piala Eropa 11 November 2014, 02:13 -
Bierhoff Pede Reus Bertahan di Dortmund
Liga Eropa Lain 10 November 2014, 23:59 -
Reus Batal Bela Jerman Lawan Spanyol
Piala Eropa 10 November 2014, 23:34
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39