Ferguson Masih Manajer Terkaya di Britania Raya
Editor Bolanet | 26 April 2013 15:22
Dari daftar Sunday Times Sport Rich List yang bakal dirilis akhir pekan ini, Ferguson berada di urutan teratas dengan kekayaan hampir 34 juta poundsterling. Jumlah itu didapat dari pendapatannya sebagai manajer di Old Trafford, serta dari sektor lain di antaranya balap kuda.
Laporan tahunan yang tahun ini memasuki edisi keempat itu juga menempatkan Roy Keane di urutan kedua dengan kekayaan 29 juta poundsterling, kendati mantan kapten United itu tengah menganggur di dunia manajerial. Bos , Arsene Wenger menguntit di posisi ketiga dengan jumlah kekayaan yang sama.
Di posisi keempat ada mantan manajer Manchester City, Blackburn Rovers, dan yang juga tengah menganggur, Mark Hughes dengan kekayaan 14 juta poundsterling. Ia bahkan mengalahkan Harry Redknapp - sosok yang menggantikan posisinya di Loftus Road, dengan kekayaan 13 juta poundsterling. [initial]
(sw/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fergie Janjikan Rotasi Lawan Arsenal
Liga Inggris 25 April 2013, 21:14 -
Ferdinand Inginkan FA Ubah Aturan
Liga Inggris 25 April 2013, 17:25 -
Carrick: Sakit Hati Musim Lalu Bikin United Ganas
Liga Inggris 25 April 2013, 16:48 -
Marchisio Masuk Daftar Jual, Raksasa Eropa Siaga
Liga Italia 25 April 2013, 15:41 -
Fergie Siap 'Uangkan' Chicharito dan Rooney
Liga Inggris 25 April 2013, 15:15
LATEST UPDATE
-
Pelatih Timnas Bahrain: Kami Kalah dari Indonesia Karena Kesalahan Sendiri!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:48 -
Timnas Indonesia Bungkam Bahrain, Mood Lebaran Makin Naik & Full Senyum!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:37 -
Ubur-ubur Ikan Lele, Kamu Emang Kelas, Mang Ole!
Tim Nasional 26 Maret 2025, 01:05 -
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10