Fergie: Istri Adalah Pondasi Sukses Saya
Editor Bolanet | 8 Mei 2013 22:25
Fergie mengumumkan bahwa dirinya akan pensiun dari posisi pelatih Manchester United pada akhir musim ini. Dalam pernyataan resminya, Fergie mengatakan bahwa Cathy adalah pondasi suksesnya selama ini.
Saya harus berterima kasih kepada keluarga saya; cinta dan dukungan mereka sangat penting bagi karier saya. Istri saya Cathy merupakan figur kunci dalam karier saya. Dia menjadi pondasi stabilitas dan semangat saya. kata-kata tak akan cukup untuk menjelaskan arti semua ini bagi saya, ujar Fergie.
Rumah tangga Fergie dan Cathy memang berlangsung harmonis. Mereka dikaruniai tiga putra; Mark, Darren dan Jason. Hanya Darren yang mengikuti jejak sang ayah menjadi pelatih sepakbola. [initial]
United Umumkan Moyes Kamis Sore?
Momen-momen Pengumuman Pensiun Fergie
Ronaldo: Terima Kasih Atas Segalanya, Boss
Reaksi Atas Rencana Pensiun Fergie (1)
Sir Alex Ferguson Dalam Angka (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikritik, Benitez Sebut Luiz Terbaik di EPL
Liga Inggris 7 Mei 2013, 23:05 -
Moyes Akan Jadi Asisten Fergie?
Liga Inggris 7 Mei 2013, 19:42 -
Lautan Wanita Warnai Pesta Skuad United
Bolatainment 7 Mei 2013, 16:16 -
Lautan Wanita Warnai Pesta Skuad United
Bolatainment 7 Mei 2013, 16:16 -
Van Persie Siapkan Bingkai Untuk Foto Juara United
Liga Inggris 7 Mei 2013, 16:10
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39