Fan Cilik Ini Girang Dapat Jersey Langsung Dari Hazard
Gia Yuda Pradana | 20 Januari 2018 22:06
Bola.net - - Dari semua penonton yang menyaksikan pertandingan Premier League antara Brighton kontra Chelsea di Amex Stadium, Sabtu (20/1), ada satu fan cilik yang beruntung. Dia mendapatkan jersey yang diberikan langsung oleh bintang The Blues Eden Hazard.
Chelsea memenangi laga ini dengan skor 4-0.
Setelah peluit panjang, Hazard berjalan ke arah tribun. Di sana, ada seorang fan cilik memegang kertas dengan tulisan tangan yang isinya meminta jersey Hazard.
Hazard mengabulkan permohonan itu. Fan cilik tersebut pun girang dibuatnya.
Hazard bermain brilian kontra Brighton dan menyumbang dua gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barkley Masuk Skuat Chelsea Yang Tanding Lawan Brighton
Liga Inggris 19 Januari 2018, 22:56 -
Conte Juga Masukkan Edin Dzeko dalam Daftar Belanja
Liga Inggris 19 Januari 2018, 21:04 -
'Bukan Carroll, Chelsea Butuh Vardy atau Aguero'
Liga Inggris 19 Januari 2018, 15:30 -
David Moyes Inginkan Servis Michy Batshuayi
Liga Inggris 19 Januari 2018, 15:20 -
Waduh, Chelsea Terancam Embargo Transfer FIFA
Liga Inggris 19 Januari 2018, 14:10
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39