Euforia Piala Dunia, Barca Luncurkan Situs Anyar

Editor Bolanet | 19 Juni 2014 13:00
Euforia Piala Dunia, Barca Luncurkan Situs Anyar
Situs baru Barcelona. (c) FCB.
- Memanfaatkan euforia Piala Dunia 2014, belum lama ini meluncurkan halaman resmi anyar yang diperuntukkan khusus bagi penduduk .

Halaman baru yang bisa diakses di www.fcbarcelona.com.br tersebut akan berisi informasi terbaru mengenai Blaugrana dan beberapa konten khusus lainnya yang dipersembahkan khusus untuk warga negeri samba.

Halaman resmi Barca sendiri sudah mulai beroperasi semenjak Oktober 2013. Total, pengunjung bisa mengakses informasi yang ada di dalamnya menggunakan sembilan bahasa yang berbeda.

Bolaneters bisa melihat presentasi halaman anyar Barcelona dalam video yang ada di bawah ini:



Bagaimana tanggapan kalian Bolaneters? [initial]

 (fcb/rer)