Empat Pilar Barca Berpose Elegan di Laga Huesca

Editor Bolanet | 17 Desember 2014 15:56
Empat Pilar Barca Berpose Elegan di Laga Huesca
Pique, Messi, Neymar, dan Rakitic. (c) Instagram.
- Gerard Pique, Lionel Messi, , dan Ivan Rakitic, berpose dengan elegan di jeda babak pertama pertandingan Copa del Rey antara melawan Huesca di Camp Nou (17/12).

Pemain asal Brasil, Neymar, kemudian mengunggah foto yang diambil tersebut ke akun sosial media miliknya. Tak lupa, ia menambahkan pesan berisi sindiran pada penggawa Kroasia, Rakitic, yang jadi satu-satunya pemain yang tak mengenakan setelan jas.

Hampir semua orang mengenakan jas...hahaha, selera yang bagus Ivan, tulis Neymar di Instagram.

Barcelona sendiri akhirnya lolos ke babak 16 besar dengan menang 8-1 di leg kedua, dalam pertandingan yang diwarnai oleh hat-trick Pedro Rodriguez tersebut. [initial]

 (inst/rer)