Eks Pemain Timnas Jerman Akui Dirinya Gay
Editor Bolanet | 9 Januari 2014 13:53
Pria yang telah memutuskan gantung sepatu akibat cedera pada September lalu itu secara blak-blakan mengaku bahwa dirinya adalah seorang gay.
Pengakuan itu dicurahkan pria 31 tahun itu secara panjang lebar kepada surat kabar Jerman, Die Zeit. Tak ayal, kabar ini langsung membuat heboh dunia sepakbola, khususnya di Eropa.
Saya mengungkapkan tentang orientasi homoseksual saya karena saya ingin membuka diskusi tentang homoseksualitas di kalangan pelaku olahraga. ungkap Hitzlsperger.
Lebih lanjut, pemegang 52 caps bersama Die Nationalmannschaft itu mengaku ia mengalami proses yang cukup panjang sebelum menyadari bahwa dirinya adalah gay. Bahkan, Hitzlsperger baru beberapa tahun belakangan sadar bahwa ia lebih memilih hidup dengan laki-laki.
Di Italia, Inggris, dan Jerman, menjadi seorang homoseksual bukanlah sesuatu hal yang dianggap serius, setidaknya tidak di ruang ganti. lanjutnya.
Pada 2007, Hitzlsperger membuat keputusan mengejutkan dengan memilih berpisah dari kekasihnya, Inga hanya sebulan sebelum tanggal pernikahan mereka.
Hitzlsperger merupakan pemain jebolan akademi sepakbola klub kota kelahirannya, Bayern Munich. Ia pernah memperkuat beberapa klub seperti Aston Villa, VfB Stuttgart, Lazio, West Ham, VfL Wolfsburg, hingga Everton. [initial]
Sisi lain sepakbola:
- Hanya Kenakan Bikini, Kekasih CR7 Pamer Rambut Baru
- Nasri Bantah Terlibat Perang Mulut Dengan Pendukung Arsenal
- Lewat Sebuah Iklan, Eks Pemain Madrid Ejek Barca
- Penghormatan Terakhir Istimewa Benfica Kepada Eusebio
- Inilah Reaksi Pegang Kemaluan Kontroversial Di Maria
- Parodi Konyol Aksi Para Bintang Premier League
- Detail Sepatu Nyentrik Terbaru Balotelli dan Fabregas
- Tangisi Kekalahan 0-5, Fan Cilik West Ham Dapat Tiket Gratis
- Kompilasi Aksi Tantangan Mistar Gawang Tergila
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bierhoff: Nationalmanschaft Terbuka untuk Khedira
Piala Dunia 7 Januari 2014, 11:18 -
Bierhoff: Jerman Rasakan Tekanan Hebat
Piala Dunia 7 Januari 2014, 11:00 -
Heynckes: Bayern Bisa Terus Juara Sampai Sepuluh Tahun Lagi
Liga Eropa Lain 30 Desember 2013, 23:52 -
Ayah Gundogan Konfirmasikan Minat Madrid
Liga Champions 29 Desember 2013, 06:00 -
Video: Pele Minta Jerman Tampil Buruk di Piala Dunia 2014
Open Play 24 Desember 2013, 23:46
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39