Donasi Hillsborough, Skrtel Garap Artwork Tattoo
Editor Bolanet | 19 Desember 2012 14:16
Dalam sebuah acara solidaritas, sebanyak 96 suporter merelakan tubuhnya untuk dirajah, di mana hasil dari pengerjaan tersebut akan disumbangkan kepada otoritas keluarga korban Hillsborough.
Dalam acara tersebut, seorang fans bernama Barry Nichols bahkan bersedia menjadi 'korban' perdana Skrtel. Dalam acara tersebut, Skrtel adalah tamu spesial, dan akhirnya berhasil mencoba melukis tubuh seseorang untuk kali pertama.
Acara tersebut digagas oleh artis tato terkenal, Will Holmes bersama dengan Royal Ink Tattoo Studio. Dan Skrtel yang awalnya kurang memahami tragedi Hillsborough pun merasa salut dengan partisipasi para suporter.
Sebelum saya datang kemari, saya tidak tahu banyak mengenai Hillsborough. Tetapi sejak saya terbiasa di klub, saya mulai mengerti apa yang terjadi, tutur pemain 28 tahun tersebut.
Saya pikir ini adalah hal hebat, di mana para suporter dan klub Liverpool bersama-sama berjuang demi keadilan untuk seluruh korban tragedi Hillsborough.
Kabarnya, hasil dari event donasi tersebut berjumlah sebesar 1,500 poundsterling. 1,000 poundsterling dari hasil tato, kemudian 500 poundsterling berasal dari penjualan kaos yang ditandatangani Skrtel. (dm/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Liverpool Pasti Belanja Striker
Liga Inggris 18 Desember 2012, 22:35 -
'Benitez Ancam Akan Gugat Saya'
Liga Inggris 18 Desember 2012, 20:16 -
Liverpool Bakal Istirahatkan Sterling dan Joe Allen
Liga Inggris 18 Desember 2012, 15:22 -
Glen Johnson Gusar Liverpool Tak Pernah Dihadiahi Penalti
Liga Inggris 17 Desember 2012, 15:51 -
Bandrol Asli Torres Tak Sampai £50 Juta
Liga Inggris 17 Desember 2012, 13:40
LATEST UPDATE
-
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53 -
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39