Dokumen Transfer Neymar Bocor ke Publik
Editor Bolanet | 10 Juli 2013 22:59
Dokumen itu menyebutkan bahwa Barca hanya membayar 17 juta euro untuk mendapatkan 100 persen hak kepemilikan Neymar. Angka itu kemudian dibagi oleh para pemilik saham Neymar sebelumnya.
Santos mendapat 9,35 juta euro sedangkan sisanya dibagi kepada DIS yang memiliki 40 persen saham dan Teisa yang memiliki 5 persen saham.
Barca sebelumnya menawar 16,5 juta euro sebelum akhirnya tercapai kesepakatan sebesar 17,1 juta euro.Selain itu, Barca juga harus membayar seluruh biaya administrasi dari transfer ini yang jumlahnya mencapai 171 ribu euro.
Dewan DIreksi Barcelona FC sendiri mengatakan bahwa mereka harus mengeluarkan 57 juta euro untuk Neymar. Setelah diusut, ternyata 40 juta euro lainnya dibayarkan Barca kepada ayah sebagai 'komisi'. 10 Juta di antaranya sudah dibayarkan pada tahun 2012 lalu. (as/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Barcelona di La Liga 2013-2014
Liga Spanyol 9 Juli 2013, 22:30 -
Setelah Inflasi, Inilah 10 Transfer Termahal Versi Forbes
Editorial 9 Juli 2013, 22:00 -
Barca Tawar David Luiz 30 juta pound
Liga Champions 9 Juli 2013, 19:08 -
Barca Sudah Siapkan Latihan Khusus Untuk Neymar
Liga Spanyol 8 Juli 2013, 21:20 -
Barca Siap Angkut 'Adik-Adik' Neymar
Liga Spanyol 8 Juli 2013, 15:50
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10