Dituduh Selingkuh, Ronaldo Kecam The Sun
Editor Bolanet | 28 April 2013 19:00
Urach mengatakan kepada The Sun bahwa Ronaldo menghubungi dirinya lebih dulu. Ia juga mengatakan bahwa Ronaldo memanggilnya dengan sebutan 'kuda kecil'. Lebih jauh, Urach mengatakan dirinya dan Ronaldo sempat menghabiskan malam bersama beberapa hari menjelang pertandingan antara Borussia Dortmund melawan Real Madrid.
Ronaldo terobsesi kepada pantat saya. Dia sangat hebat, tubuhnya sempurna seperti dewa-dewa Yunani. Dia bisa bertahan berjam-jam dan tak pernah berhenti berbicara tentang pantat saya, jelas Urach.
Ronaldo kontan marah besar dengan pemberitaan The Sun ini. Ia menyebut semua pemberitaan itu sebagai kebohongan dan hanya mencari sensasi menggunakan namanya. Lewat akun Facebook, Ronaldo bereaksi terhadap tulisan The Sun.
Saya diberitahu bahwa The Sun, biasanya merupakan koran yang jujur, akan menerbitkan artikel pengakuan dari seseorang bernama Andressa. Orang ini hanya ingin menjadi terkenal dengan memakai nama saya. Saya heran mengapa pemberitaan itu muncul sehari sebelum pertandingan penting tim saya... Saya marah karena situasi ini dibuat untuk memengaruhi hidup saya, tetapi mereka gagal. Saya ingin mengatakan bahwa pada 22 April lalu saya berada di Hotel Villa Magna, menjalani wawancara bersama Manu Sainz. Saya rasa Manu Sainz juga bersedia menyatakan yang sebenarnya. Jika ada cerita lain, maka itu adalah fiksi dan karangan belaka. (101/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Santana: Tetap Waspada, Madrid Adalah Tim Super!
Liga Champions 27 April 2013, 23:30 -
Helguera Sarankan Mourinho Tiru Gaya Del Bosque
Liga Spanyol 27 April 2013, 22:00 -
Asal Gusur Madrid, Vilanova Tak Peduli Kapan Barca Juara
Liga Spanyol 27 April 2013, 20:34 -
'Lewandowski Sama Hebatnya Dengan Ronaldo'
Liga Champions 27 April 2013, 15:32 -
Data dan Fakta La Liga Jornada 33: Atletico vs Real Madrid
Liga Spanyol 27 April 2013, 14:23
LATEST UPDATE
-
Perubahan Jadwal Kick-off Indonesia vs Bahrain: Pertimbangan Bulan Puasa
Tim Nasional 24 Maret 2025, 15:00 -
Pedro Acosta Ingin Jajal Motor Ducati, Biar Tahu Keunggulannya Dibanding KTM
Otomotif 24 Maret 2025, 14:53 -
Prediksi Jepang vs Arab Saudi 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:21 -
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23