Diminta Fans Cilik Tangani Villa, Ini Respon Mourinho
Editor Bolanet | 13 Februari 2015 11:45
Fans muda bernama Jude tersebut empat mengirim surat pada The Special One sebelum Paul Lambert dipecat, dan sang manajer lantas mengirim foto dengan tanda tangan dirinya sebagai balasan.
Jude mendapat kejutan di rumah, ketika ia baru pulang dari sekolah. Ia mendapat foto bertanda tangan Jose yang dikirim khusus untuk dirinya. Satu-satunya yang ia inginkan adalah Mourinho menangani Villa, tutur ayah Jude, Phil, pada Birmingham Mail.
Foto Mourinho dengan tanda tangan, yang dikirimkan pada Jude. (c) Twitter
Ia tidak mendapatkan hal tersebut! Namun bagusnya ia mendapat perhatian dari yang bersangkutan secara langsung. Saya akan membingkai foto ini dan memajangnya. Beberapa hari belakangan ini amat brilian untuk Jude, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sturridge Akui Idolakan Anelka
Liga Inggris 12 Februari 2015, 23:43 -
Walcott Yakin Arsenal Bisa Pertahankan FA Cup
Liga Inggris 12 Februari 2015, 22:38 -
Perpanjang Kontrak, Hazard Bertekad Raih Banyak Trofi
Liga Inggris 12 Februari 2015, 22:15 -
Mourinho Senang Hazard Perpanjang Kontrak di Chelsea
Liga Inggris 12 Februari 2015, 21:42 -
Tersingkir Dari FA Cup, Blanc Sebut Mourinho Jenius
Liga Champions 12 Februari 2015, 21:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39