Dihukum, Suarez Tetap Hadir di Kamar Ganti Uruguay

Editor Bolanet | 29 Juni 2014 06:50
Dihukum, Suarez Tetap Hadir di Kamar Ganti Uruguay
Luis Suarez (c) AFP
- Pemandangan berbeda menghiasi skuat di laga kontra (29/6) dengan hilangnya Luis Suarez yang terkena hukuman larangan bertanding dari FIFA.

Suarez terpaksa absen usai diganjar hukuman larangan bermain di sembilan laga plus empat bulan di dunia sepakbola usai dianggap menggigit bek , Giorgio Chiellini.

Namun hukuman tersebut rupanya tak menghentikan niat skuat La Celeste untuk menghadirkan sosok El Pistolero di tubuh tim. Federasi Sepakbola Uruguay melakukannya dengan cara tetap memajang jersey nomor 9 milik Suarez di kamar ganti tim mereka.



Well, meski sudah hadir menemani rekan-rekannya bertanding, namun Suarez tetap tak bisa menolong timnya dari kekalahan usai dipermak Kolombia dua gol tanpa balas. Uruguay pun harus mengakhiri perjalanan mereka di Brasil 2014. [initial]

  (tw/pra)