Diganti, 'Mini Messi' Ngamuk di Barca
Editor Bolanet | 23 Maret 2015 15:49
Kala itu tim bermain melawan Alcorcon, dan kiper Barca B, Adrian Ortola mendapat kartu merah di 25 menit babak pertama. Bos tim, Jordi Vinyals, kemudian meminta Halilovic keluar dan digantikan oleh kiper lain, Jose Aurelio Suarez.
Menurut laporan yang dikeluarkan oleh Marca, Halilovic benar-benar terkejut kala mengetahui bahwa ia adalah pemain yang ditarik oleh sang pelatih. Hal tersebut membuat pemain Kroasia lantas terlihat kesal. Ia bahkan tidak memberi sambutan pada Suarez dan gagal menenangkan diri, meski sudah dipeluk oleh Toni Alonso, salah satu staff Barcelona.
Halilovic sebelumnya sempat bermain untuk Dinamo Zagreb, sebelum akhirnya bergabung dengan Barcelona di tahun 2014 silam. [initial]

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benzema: BBC Tak Hanya Menyerang, Tapi Juga Bertahan
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 22:45 -
Tampil Buruk di El Clasico Pertama, Suarez Beri Penjelasan
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 21:12 -
Luis Suarez Masih Kagum Dengan Atmosfer El Clasico
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 19:53 -
Jelang El Clasico, Perez Justru Pikirkan Undecima
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 19:23 -
Bartomeu: Messi Tak Mungkin Dijual
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 18:53
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39