Curi Keju di Supermarket, Pemain QPR Sempat Diciduk Polisi
Editor Bolanet | 25 September 2014 12:01
Pemain yang baru saja pindah ke QPR itu diduga mengambil sebuah produk keju senilai 1,85 poundsterling tanpa membayar, meski ia mendapat gaji senilai 42.000 per pekan dari klubnya, menurut laporan yang diturunkan oleh The Sun.
Seorang saksi mata menyebut bahwa Caulker sempat dibawa oleh polisi setempat dengan menggunakan mobil patroli dan diborgol. Ia juga terlihat marah mendapat perlakuan seperti itu dari aparat.
Tak lama kemudian, Caulker dilepas oleh polisi. Disebutkan bahwa kejadian tersebut hanya disebabkan oleh kesalahpahaman dalam metode pembayaran. Sang pemain pun tak harus mendekam di balik jeruji besi hanya gara-gara sebuah keju.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Striker Chelsea Ini Mengenang Kesuksesannya Dua Tahun Lalu
Liga Inggris 24 September 2014, 23:55 -
Poyet Pede Tundukkan Man United di Old Trafford
Liga Inggris 24 September 2014, 23:48 -
Suso Siap Abdikan Diri Pada Liverpool
Liga Inggris 24 September 2014, 23:31 -
Derby London Utara, Arsenal Siapkan Dua Bek Utama
Liga Inggris 24 September 2014, 22:42 -
Eks City Sarankan Barkley Segera Gabung ke Etihad
Liga Inggris 24 September 2014, 21:34
LATEST UPDATE
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01 -
Kekalahan Italia dan Kekecewaan Donnarumma
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:55 -
3 Laga Mees Hilgers Bersama Timnas Indonesia, Belum Pernah Menang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:53 -
Rasmus Hojlund Tiru Celebrasi 'Siu' Cristiano Ronaldo di Depan Sang Idola
Piala Eropa 21 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39