Cie, Ronaldo Sudah Dapat Restu Nikah dari Ibunya
Yaumil Azis | 8 Juni 2018 13:13
Bola.net - - Setelah cukup sering berganti pasangan dan digosipkan dekat dengan beberapa perempuan, perjalanan cinta Cristiano Ronaldo sepertinya sudah hampir berakhir. Sang ibu, Dolores Aveiro, sudah memberikan persetujuan menikah untuk anaknya.
Ronaldo merupakan salah satu punggawa andalan Madrid dan telah membela klub raksasa Spanyol itu sejak tahun 2009 lalu. Ia juga merupakan salah satu sosok yang berjasa membawa Los Merengues juara Liga Champions tiga musim berturut-turut.
Sayangnya, kisah percintaan Ronaldo tidak sama cemerlangnya dengan penampilannya di lapangan. Ia kerap kali putus nyambung, dan kini sedang melabuhkan hatinya kepada perempuan asal Spanyol, Georginia Rodriguez.
Suka dengan Georginia
Dia adalah anak dari cucu saya. Dia adalah calon menantu. Dia masih belum menjadi menantu saya, tetapi baru sebatas calon menantu. Dia adalah orang yang sangat tenang, ujar sang ibu dikutip dari The Sun.
Dolores juga merasa bahwa harus ada sosok yang selalu setia mendampingi Ronaldo. Menurutnya, pria berumur 33 tahun tersebut telah mencapai titik itu dalam hidupnya.
Ya, kami melakukan banyak hal gila dalam hidup, dan ada waktu di mana anda harus berhenti dan berpikir tentang kehidupan anda. Dia telah mencapai titik itu, lanjutnya.
Ronaldo Bersama Portugal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bagi Rashford, Messi Lebih Hebat Ketimbang Ronaldo
Liga Champions 7 Juni 2018, 23:32 -
Bos Mesir Optimis Salah Bisa Main Lawan Uruguay
Piala Dunia 7 Juni 2018, 20:25 -
De Gea Sulit, Madrid Siap Tebus Klausul Jan Oblak
Liga Spanyol 7 Juni 2018, 17:34 -
Tahu Diri, Bos Valencia Yakin Tidak Akan Dipanggil Madrid
Liga Spanyol 7 Juni 2018, 14:47 -
Ramos Banjir Kritikan, Kroos Turun Tangan Membela
Liga Champions 7 Juni 2018, 14:27
LATEST UPDATE
-
Dean Huijsen Jalani Debut untuk Spanyol di Tanah Kelahirannya Belanda
Piala Eropa 21 Maret 2025, 09:08 -
Masa Depan Antonio Rudiger: Kembali ke Serie A Sebelum Pensiun?
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 09:00 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 21 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39