Bus Zlatan Ibrahimovic dkk Dihujani Lemparan Batu
Editor Bolanet | 2 Desember 2013 12:28
Laporan yang diturunkan oleh Daily Mail menyebutkan bahwa bis Zlatan Ibrahimovic dkk mengalami pelemparan batu dari sekelompok orang tak dikenal. Untungnya, tak terjadi korban jiwa meski insiden tersebut mengakibatkan kaca bis pecah.
Perusakan ini terjadi ketika bis sedang melakukan perjalanan menuju stadion Parc des Princes di Minggu sore. Masih dari laporan yang sama, disebutkan bahwa bus yang ditumpangi oleh para pemain Lyon juga mengalami hal yang sama.
PSG sendiri mampu memenangkan laga melawan Lyon dengan skor telak 4-0. *Gol masing-masing dicetak oleh Zlatan Ibrahimovic (2 gol), Edinson Cavani dan Thiago Silva. [initial]
*Terdapat kesalahan, sebelumnya Lucas Moura disebut sebagai salah satu pencetak gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibra: Video Game-Pun Tak Bisa Tiru Gol Saya
Liga Eropa Lain 30 November 2013, 23:47 -
Ibra: Gol Saya Bangkitkan Spirit Penonton
Liga Eropa Lain 30 November 2013, 23:39 -
Verratti Tak Menyesal Gabung PSG
Liga Eropa Lain 30 November 2013, 01:38 -
Arsenal Minta Cavani Turunkan Gajinya
Liga Champions 28 November 2013, 22:10 -
Cavani Tak Betah di PSG, Arsenal, Barca dan Madrid Siaga
Liga Champions 28 November 2013, 19:03
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39