Beruntung, Chairul Saksikan Piala Dunia di Brasil
Editor Bolanet | 2 Juli 2014 18:24
Chairul adalah pecinta sepakbola yang beruntung karena memenangkan kuis dari Prambors yang bertajuk Berhasil Ke Brasil. Kuis ini menemukan pemenangnya dengan cara melihat perolehan poin terbanyak, hingga akhirnya memutuskan Chairul untuk diberangkatkan ke Brasil.
Pada tanggal 30 Juni 2014, Chairul berangkat menuju kota Rio de Janeiro, Brasil. Selain bakal nonton langsung pertandingan, kegiatan Chairul lainnya selama 4 hari di sana adalah mengunjungi Sugar Loaf Mountain hingga mampir melihat landmark kota Rio de Janeiro paling terkenal yaitu patung Christ The Redeemer.
Kuis ini digelar dari tanggal 21 Mei hingga 16 Juni 2014. Menurut rilis yang diterima Bola.net kuis ini mampu menarik banyak peminat. (prl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagasan Positif Bertajuk 'Hits Without Violence 2013'
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2013, 14:10
LATEST UPDATE
-
Misi Harry Kane Mengejar Rekor Shearer: Liverpool Jadi Pilihan Utama?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:15 -
Kapan Live Timnas Indonesia vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:13 -
Dragan Talajic: Mantan Kiper yang Kini Tangani Timnas Bahrain
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:57 -
Panduan Lengkap Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:55 -
Cara Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain di Vision+ Mulai Pukul 20.00 WIB
Tim Nasional 25 Maret 2025, 09:30 -
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23