Berlibur Hilangkan Trauma Barca, Verratti Malah Jumpa Messi
Ari Prayoga | 17 Maret 2017 00:55
Bola.net - - Sebuah kabar menarik datang dari bintang , Marco Verratti yang kabarnya bertemu mesin gol , Lionel Messi dalam liburan di kawasan wisata Disneyland Paris baru-baru ini.
Tak kurang dari seminggu usai mengalami kekalahan menyakitkan di kandang Barca, Verratti bermaksud untuk menghilangkan stres dengan berlibur ke Disneyland bersama kekasihnya.
Alih-alih stres hilang, Verratti justru dibuat teringat kembali dengan kekalahan atas Barca. Dilansir Sport, gara-garanya adalah ketika sedang menunggu di lobi hotel, Verratti bertemu salah satu aktor utama yang membuat PSG tersingkir dari Liga Champions, yakni Messi!
Berdasarkan keterangan saksi mata yang berada di lokasi, Verratti dan Messi kabarnya sempat berbincang sebentar di lobi sebelum berpisah karena harus melakoni agenda yang telah disusun oleh keduanya.
Messi sendiri memang juga diberi waktu libur oleh Barca setelah kekalahan dari Deportivo La Coruna akhir pekan kemarin. La Pulga dan keluarganya pun menjadikan Disneyland sebagai destinasi liburan kali ini.
Hmm, ada-ada saja ya, Bolaneters.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balotelli: Tanpa Ibrahimovic, PSG Tak Seperti Sebuah Tim
Liga Eropa Lain 16 Maret 2017, 14:45 -
Liga Champions 15 Maret 2017, 14:39
-
Barcelona Hubungi Angel di Maria
Liga Spanyol 15 Maret 2017, 12:20 -
Roma Inginkan Servis Antonio Conte
Liga Inggris 15 Maret 2017, 10:10 -
Acara TV Spanyol Gabungkan Jersey Barca dan Wasit
Liga Spanyol 15 Maret 2017, 09:12
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain: Cara Nonton di HP & TV
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 11:16 -
Perbandingan Usia Skuad Timnas Indonesia vs Bahrain: Tim Tamu Lebih Lebar!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 11:15 -
Tiga Singa Pamer Taring: Dua Laga Awal Sempurna Tuchel Bersama Timnas Inggris
Piala Dunia 25 Maret 2025, 11:14 -
Chelsea Retur Jadon Sancho ke MU, Lirik 2 Pemain Sebagai Alternatif
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:57 -
Masa Depan Nico Williams: Antara Barcelona dan Premier League
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 10:45 -
Jam Berapa Kick Off Laga Timnas Indonesia vs Bahrain di SUGBK?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:37
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23