Bergaji Besar, Arshavin Tetap Pakai Voucher McDonald's
Editor Bolanet | 12 November 2012 14:40
Hal itu terungkap setelah seorang pekerja di salah satu gerai makanan cepat saji yang cukup terkenal, McDonald's di Hampstead, London, menceritakan kejadian yang sempat membuatnya terkejut.
Sang pekerja yang enggan disebutkan namanya mengatakan bahwa Arshavin memang termasuk orang yang tidak berlebihan sebagai salah satu pelanggan yang menyukai makanan di gerai tersebut.
Tidak ada dari kami yang percaya ketika melihat Arshavin datang kemari bersama keluarganya, tutur sang pekerja.
Ia adalah seseorang yang biasa, sehingga mengumpulkan voucher makanan sebesar 1.99 poundsterling untuk memotong total belanja mereka. Sebenarnya ia bisa saja memakan apa saja di kota ini dengan mudah.
Tetapi ia mengatakan bahwa ia menyukai cita rasa makanan kami dan mengakui makanan kami termasuk murah untuk satu keluarga besar.
Namun sebagian pendapat mengatakan bahwa perilaku yang dilakukan Arshavin cukup berlebihan, karena diketahui bahwa pemain asal Rusia tersebut bisa menghasilkan biaya sebesar 80,000 poundsterling per pekan dari gaji klubnya. (mtr/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Foto: Kecele, Giroud Minta Kausnya Kembali
Open Play 31 Oktober 2012, 15:20 -
Giaccherini: Waspadai Bendtner, Italia!
Piala Dunia 16 Oktober 2012, 00:30 -
Giroud Berharap Rekor Tak Terkalahkan Arsenal Berlanjut
Liga Inggris 29 September 2012, 01:30 -
Preview: Montpellier vs Arsenal, Laga Spesial Giroud
Liga Champions 18 September 2012, 13:08 -
Arteta: Van Persie Tak Tergantikan
Liga Inggris 28 Agustus 2012, 18:09
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39