Arsenal Dimiliki Tiga Bilioner Kelas Dunia
Editor Bolanet | 4 Maret 2015 03:52
Namun jika ditelusuri, Arsenal ternyata dimiliki oleh tiga bilioner kelas dunia. Tiga pemilik saham mayoritas Arsenal masuk dalam daftar bilioner tahun 2015 yang dibuat oleh Forbes.
Stan Kroenke yang memiliki 66 persen saham Arsenal diperkirakan memiliki kekayaan sebesar 4,1 miliar pound. Kroenke meraih kekayaan dari sektor real estate dan olahraga.
Lalu ada Alisher Usmanov, pemilik 15 persen saham Arsenal, yang pernah menjadi orang paling kaya di Rusia. Usmanov yang aktif di bisnis baja diperkirakan memiliki kekayaan sebesar 9,4 miliar pound.
Kemudian ada Farhad Moshiri, pemilik 15 persen saham Arsenal. Moshiri adalah partner Usmanov dalam banyak proyek bisnis. Moshiri dikenal sebagai akuntan dan saat ini tinggal di Monaco.
Arsenal selama ini memang bisa menjadi klub yang menghasilkan uang bagi para pemiliknya. Setelah sempat harus berhemat saat membangun Emirates Stadium, Arsenal kni sudah mulai berani berbelanja besar untuk lebih mengejar prestasi di lapangan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Ingin Arsenal Lebih Konsisten
Liga Inggris 3 Maret 2015, 20:23 -
Wenger Beber Kondisi Pemain Jelang LAwan QPR
Liga Inggris 3 Maret 2015, 19:50 -
Hebat Lawan Everton, Ospina Puji Gabriel Paulista
Liga Inggris 3 Maret 2015, 18:50 -
Liga Inggris 3 Maret 2015, 18:15
-
Preview & Prediksi Premier League: QPR vs Arsenal
Liga Inggris 3 Maret 2015, 18:14
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40