Absen di Anfield, Istri Gerrard Marah-marah
Editor Bolanet | 16 Mei 2014 08:16
Menurut tradisi di Inggris, seluruh istri dan kekasih dari para pemain biasanya hadir di laga kandang terakhir sebuah tim untuk memberikan dukungan. Namun Alex Gerrard dan tiga orang putrinya tidak terlihat di Anfield kala The Reds menang 2-1 atas tim asuhan Alan Pardew.
Usai laga, salah seorang pengguna Twitter menulis di akun milik Alex: senang sekali rasanya melihat anda mendukung suami usai menjalani satu musim yang berat. semua WAGs ada di sana.
Alex kemudian membalas: Tolong bantu diri anda sendiri dan jangan mengkhawatirkan saya dan hubungan dengan suami saya. Kami berdua cukup bahagia. Orang-orang seperti anda justru membuat kami terhibur.
Liverpool gagal menjadi juara Premier League musim ini usai mereka tertinggal dua angka dari Manchester City di klasemen akhir. [initial] (twi/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cari Tambahan Dana, Liverpool Bakal Lego 14 Pemain?
Liga Inggris 15 Mei 2014, 17:29 -
Sevilla, Rajanya Liga Europa Dari Spanyol
Liga Eropa UEFA 15 Mei 2014, 08:40 -
Rodgers: Borini Akan Menambah Kualitas Liverpool
Liga Inggris 15 Mei 2014, 05:51 -
Soton Todong Liverpool 30 Juta Pounds
Liga Inggris 15 Mei 2014, 05:22 -
Suarez Jelaskan Tangisnya Kontra Palace
Liga Inggris 15 Mei 2014, 05:17
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39