Absen Bela Liverpool, Sterling Ternyata Liburan ke Jamaika
Editor Bolanet | 11 Januari 2015 01:10
Absennya Sterling sempat menimbulkan pertanyaan mengingat ia sedang tak mengalami cedera atau mendapat hukuman larangan bermain.
Usut punya usut, bomber 20 tahun itu ternyata sedang menjalani liburan di Jamaika yang merupakan negara kelahirannya. Beberapa hari lalu Sterling memang sempat memamerkan foto dirinya sedang berlibur mengenakan bucket hat dan kacamata retro.
Ya, seperti dilansir 101 Great Goals, Brendan Rodgers rupanya memberikan waktu liburan khusus bagi Sterling setelah ia secara terus-menerus tampil bagi The Reds di paruh pertama musim ini.
Meski tak diperkuat Sterling, Liverpool ternyata sukses memenangi laga kontra Sunderland dengan skor 1-0 di mana gol tunggal dicetak oleh Lazar Markovic. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Rentetan Kemenangan Liverpool Hanya Masalah Waktu
Liga Inggris 10 Januari 2015, 23:43 -
Markovic Jadi Pahlawan Liverpool di Stadium of Light
Galeri 10 Januari 2015, 22:22 -
Liverpool Terus Pertahankan Balotelli & Lambert
Liga Inggris 10 Januari 2015, 22:00 -
Review: Markovic Bunuh Si Kucing Hitam
Liga Inggris 10 Januari 2015, 21:43 -
Pilih Inter, Shaqiri Sempat Buat Liverpool Patah Hati
Liga Inggris 10 Januari 2015, 20:40
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39