30 Pemain Klub Eropa yang Nilai Jualnya Melonjak: Haaland Nomor 1, Urutan Ketiga Pemain Madrid
Aga Deta | 11 Maret 2020 09:10
Bola.net - Dari kelima liga top Eropa mungkin hanya Premier League yang level persaingan gelar juaranya tidak ketat. Sebab, pemimpin klasemennya unggul jauh atas rival terdekatnya.
Saat ini, Liverpool masih berjaya di puncak klasemen sementara Premier League dengan 82 poin. Pasukan Jurgen Klopp itu unggul 25 angka atas pesaing terdekatnya, Manchester City.
The Reds hanya membutuhkan enam poin lagi untuk menyegel gelar Premier League 2019-2020. Trofi yang kali terakhir direngkuh pada 30 tahun silam.
Selain performa apik Liverpool, ada pula beberapa klub non-unggulan yang tampil impresif di liga domestik Eropa. Beberapa klub tersebut secara mengejutkan tampil memukau hingga melewati pertengahan musim ini.
Performa apik klub tentunya tak lepas dari penampilan para pemainnya. Beberapa pemain mampu mencuri perhatian publik karena penampilan apiknya di lapangan.
Kondisi tersebut yang diyakini membuat beberapa pemain mengalami kenaikan nilai jual secara signifikan. Banyak faktor yang membuat harga jual seorang pemain meningkat dan menurun.
Faktornya antara lain performa pemain di dalam lapangan, usia, potensi yang dimiliki, sampai kabar mengenai kemungkinan pemain tersebut pindah ke tim lain. Lantas siapa saja pemain yang mengalami kenaikan nilai jual cukup tinggi? Berikut ini datanya, seperti dilansir dari Give Me Sports.
Peringkat 21-30
30. Todd Cantwell | Norwich City
Nilai sebelumnya: 0,9 juta pounds
Nilai saat ini: 19,80 juta pounds
29. Donyell Malen | PSV Eindhoven
Nilai sebelumnya: 6,3 juta pounds
Nilai saat ini: 25,20 juta pounds
28. Bukayo Saka | Arsenal
Nilai sebelumnya: 0 juta pounds
Nilai saat ini: 19,80 juta pounds
27. Reinier | Real Madrid
Nilai sebelumnya: 2,7 juta pounds
Nilai saat ini: 22,5 juta pounds
26. Tyrone Mings | Aston Villa
Nilai sebelumnya: 4,5 juta pounds
Nilai saat ini: 25,2 juta
25. Gaetano Castrovilli | Fiorentina
Nilai sebelumnya: 1,62 juta pounds
Nilai saat ini: 22,5 juta pounds
24. Marash Kumbulla | Hellas Verona
Nilai sebelumnya: 1,62 juta pounds
Nilai saat ini: 22,5 juta pounds
23. Gabriel Veron | Palmeiras
Nilai sebelumnya: £ 0 juta pounds
Nilai saat ini: £ 22,5 juta pounds
22. Caglar Soyuncu | Leicester City
Nilai sebelumnya: 13,5 juta pounds
Nilai saat ini: 36,0 juta pounds
21. Theo Hernandez | AC Milan
Nilai sebelumnya: 13,5 juta pounds
Nilai saat ini: 36,0 juta pounds
Peringkat 11-20
20. Lucas Ocampos | Sevilla
Nilai sebelumnya: 13,5 juta pounds
Nilai saat ini: 36,0 juta pounds
19. Denis Zakaria | Borussia Monchengladbach
Nilai sebelumnya: 18,0 juta pounds
Nilai saat ini: 40,5 juta pounds
18. Diego Carlos | Sevilla
Nilai sebelumnya: 11,7 juta pounds
Nilai saat ini: 36,0 juta pounds
17. Luis Alberto | Lazio
Nilai sebelumnya: 25,2 juta pounds
Nilai saat ini: 49,5 juta pounds
16. Gabriel Martinelli | Arsenal
Nilai sebelumnya: 0 juta pounds
Nilai saat ini: 25,2 juta pounds
15. Alphonso Davies | Bayern Munich
Nilai sebelumnya: 9,0 juta pounds
Nilai saat ini: 36,0 juta pounds
14. Ferran Torres | Valencia
Nilai sebelumnya: 18,0 juta pounds
Nilai saat ini: 45,0 juta pounds
13. Tammy Abraham | Chelsea
Nilai sebelumnya: 18,0 juta pounds
Nilai saat ini: 45,0 juta pounds
12. Trent Alexander-Arnold | Liverpool
Nilai sebelumnya: 72,0 juta pounds
Nilai saat ini: 99,0 juta pounds
11. Sadio Mane | Liverpool
Nilai sebelumnya: 108,0 juta pounds
Nilai saat ini: 135,0 juta pounds
Peringkat 1-10
10. Renan Lodi | Atletico Madrid
Nilai sebelumnya: 3,6 juta pounds
Nilai saat ini: 31,5 juta pounds
9. Eduardo Camavinga | Rennes
Nilai sebelumnya: 3,6 juta pounds
Nilai saat ini: 31,5 juta pounds
8. Mason Greenwood | Manchester United
Nilai sebelumnya: 0 juta pounds
Nilai saat ini: 28,8 juta pounds
7. Mason Mount | Chelsea
Nilai sebelumnya: 10,8 juta pounds
Nilai saat ini: 40,5 juta pounds
6. Dejan Kulusevski | Parma
Nilai sebelumnya: 0,9 juta pounds
Nilai saat ini: 31,5 juta pounds
5. Martin Odegaard | Real Sociedad
Nilai sebelumnya: 13,5 juta pounds
Nilai saat ini: 45,0 juta pounds
4. Ansu Fati | Barcelona
Nilai sebelumnya: 0 juta pounds
Nilai saat ini: 36,0 juta pounds
3. Federico Valverde | Real Madrid
Nilai sebelumnya: 18,0 juta pounds
Nilai saat ini: 54,0 juta pounds
2. Lautaro Martínez | Inter Milan
Nilai sebelumnya: 27,0 juta pounds
Nilai saat ini: 72,0 juta pounds
1. Erling Haaland | Borussia Dortmund
Nilai sebelumnya: 4,5 juta pounds
Nilai saat ini: 54,0 juta pounds
Disadur dari: Bola.com/Penulis Faozan Tri Nugroho/Editor Yus Mei Sawitri
Published: 10 Maret 2020
Baca Juga:
- Manchester United dengan atau Tanpa Paul Pogba, Mana yang Lebih Baik?
- Barisan Pemain Terbaik Real Madrid dari Belanda, Van Nistelrooy Paling Tajam
- Deretan Pemain Muda yang Berpotensi Kejutkan Sepak Bola Dunia pada 2020, Ada Ansu Fati
- Ini Dampak yang Bisa Terjadi Setelah Serie A Ditangguhkan Akibat Virus Corona
- Momen-Momen yang Bikin Bruno Fernandes Cepat Curi Hati Fans MU, Termasuk Suruh Guardiola Diam
- Para Pemain La Liga dengan Penurunan Nilai Jual Signifikan, Salah Satunya Eden Hazard
- Deretan Pemain Afrika Terbaik di Era Premier League, Ada Salah dan Mane
- Termasuk Jack Grealish, Ini 5 Pemain Klub Papan Tengah yang Bersinar di Premier League 2019-2020
- Momen-Momen Tak Terlupakan Ronaldo Nazario Selama Berseragam Inter Milan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penampilan Fantastis Haaland tak Bikin Hakimi Terkejut
Bundesliga 10 Maret 2020, 20:19 -
Achraf Hakimi Ungkapkan Rasa Terima Kasihnya pada Zidane
Bundesliga 10 Maret 2020, 19:51 -
MU Coba Comot Gelandang Muda Monchengladbach Ini
Bundesliga 10 Maret 2020, 17:30 -
Terlalu Sering Cetak Gol, Waktunya Erling Haaland Juga Bikin Assist
Bundesliga 10 Maret 2020, 09:32
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39