Ukir Sejarah, Belgia Puncaki Rangking FIFA
Editor Bolanet | 5 November 2015 20:07
Berkat penampilan apik yang disuguhkan oleh Kevin De Bruyne dan kolega selama ini, mereka kini menjadi penguasa rangking FIFA pada bulan November. Ya, ini merupakan sejarah. Sebelumnya, mereka belum pernah merasakan singgasana sebagai tim terbaik di rangking FIFA.
Tim asuhan Marc Wilmots tampil sebagai pemuncak rangking FIFA setelah mereka mengalahkan Israel (13/10) di Kualifikasi Euro 2016. Sementara pada waktu yang bersamaan dua rival mereka Argentina dan Jerman meraih hasil minor.
Kesuksesan Belgia ini sekaligus menggusur Argentina yang sebelumnya berada di puncak. Kini Lionel Messi dkk harus berada di peringkat ke-3. Sementara itu, Jerman masih belum beranjak dari posisi ke-2.
Dua tim lain yang menghuni peringkat lima besar adalah Portugal dan Chile. Portugal sukses mempertahankan peringkat yang mereka capai sejak beberapa bulan lalu. Sedangkan Chile memiliki langkah bagus karena sebelumnya mereka berada di peringkat ke-9.
Berikut daftar 11 besar peringkat FIFA bulan November:
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Passarella: Messi Bisa Capai Level Maradona
Liga Spanyol 4 November 2015, 14:32 -
Insua: Messi Bikin Semua Lawan Ketakutan
Piala Dunia 30 Oktober 2015, 20:31 -
Martino: Tak Bagus Bila Terus Tergantung Messi
Liga Spanyol 28 Oktober 2015, 08:59 -
Hadapi Kualifikasi PD 2018, Argentina Tak Panggil Aguero
Piala Dunia 27 Oktober 2015, 18:07 -
Riquelme: Argentina Harus Bersyukur Punya Messi
Liga Spanyol 27 Oktober 2015, 11:19
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39