Schweinsteiger Anggap MLS Tak Berkualitas
Rero Rivaldi | 10 Mei 2017 07:00
Bola.net - - Bastian Schweinsteiger mengaku frustrasi di MLS usai ia meninggalkan tim Premier League, Manchester United, dan bergabung dengan Chicago Fire.
Mantan pemain Jerman itu datang ke Amerika Serikat di Maret, usai tak masuk rencana utama Jose Mourinho di Old Trafford.
Namun pemain berusia 32 tahun sama sekali tak terkesan dengan kualitas sepakbola yang ada di negeri Paman Sam, di mana timnya gagal menang di tiga pertandingan terakhir mereka.
Chicago Fire finish di peringkat bawah selama dua musim dan saya tidak mengharap kami akan memenangkan semua laga dan langsung naik ke papan atas, tutur Schweinsteiger di Goal International.
Pengaruh seorang pemain dalam sepakbola tidak terlalu besar jika dibanding olahraga lainnnya. Kami tidak bermain seburuk itu hingga sekarang dan kami ada di levelyang sama, namun masih ada banyak pekerjaan rumah yang harus diselesaikan.
Kita semua tahu liga ini tak seperti Premier League atau Bundesliga dan tentu saja saya merasa frustrasi ketika ada pemain yang kehilangan bola atau tidak menerapkan taktik yang disepakati sebelumnya. Saya tidak menyalahkan siapapun, saya yang masih harus beradaptasi.
Jika anda bandingkan dengan timnas atau Bayern Munchen, bedanya amat besar, namun saya tahu apa yang saya lakukan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gilberto Silva Kecewa dengan Sikap Fans Arsenal pada Wenger
Liga Inggris 9 Mei 2017, 23:39 -
Tinggalkan Arsenal, Bolt Sarankan Sanchez Gabung MU
Liga Inggris 9 Mei 2017, 23:18 -
Chelsea Resmi Dapatkan Gilmour
Liga Inggris 9 Mei 2017, 23:00 -
Wenger Kaget Pemain Arsenal dan United Saling Berpelukan
Liga Inggris 9 Mei 2017, 22:27 -
Pindah ke Inggris Tak Masuk Agenda Verratti
Liga Eropa Lain 9 Mei 2017, 19:03
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39