Ronaldinho Tak Tutup Pintu Berkarir Lagi di Eropa
Editor Bolanet | 17 Mei 2014 02:35
Pemain berusia 34 tahun tersebut pernah berpetualang dengan sejumlah klub Eropa sebelum memutuskan pulang kampung ke Brasil. Tercatat ia pernah membela , Barcelona FC dan AC Milan.
Semua masih bisa terjadi, kan? Saat ini saya baik-baik saja di sini, tim dan semuanya berjalan baik, tapi di masa depan kita lihat saja, ucap Ronaldinho kepada Cadena Cope.
Ronadinho pun lantas menjelaskan alasannya menolak tawaran bermain di klub Turki baru-baru ini.
Saat ini momen yang bagus bermain di Libertadores. Keadaan sangat bagus di sini jadi keputusannya ingin bertahan sedikit lagi, tandasnya. (bola/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Griezmann Isyaratkan Tertarik Pindah ke PSG
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 20:58 -
Ibra: Tanpa Liga Champions, Karir Saya Sudah Cukup Sukses
Liga Champions 16 Mei 2014, 18:31 -
Liga Italia 16 Mei 2014, 10:26
-
Disebut Pindah ke Madrid, Pastore Membantah
Liga Spanyol 15 Mei 2014, 05:34 -
Skuat Piala Dunia Italia: Sirigu
Piala Dunia 14 Mei 2014, 14:31
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39