Prediksi Sepak Bola Olimpiade: Republik Dominika vs Spanyol 27 Juli 2024
Gia Yuda Pradana | 27 Juli 2024 16:31
Bola.net - Timnas Republik Dominika U-23 dan Timnas Spanyol U-23 akan bertanding pada matchday 2 Grup C sepak bola Olimpiade Paris 2024. Pertandingan Republik Dominika vs Spanyol di Stade de Bordeaux ini dijadwalkan kick-off Sabtu, 27 Juli 2024, jam 20:00 WIB, tayang di Vidio.
Spanyol, yang tim seniornya baru menjuarai Euro 2024, telah mengawali langkah dengan kemenangan. Pada matchday 1, Spanyol menang 2-1 atas Uzbekistan.
Spanyol unggul lewat Marc Pubill menit 28, dan sempat disamakan oleh Uzbekistan lewat penalti Eldor Shomurodov menit 45+3. Spanyol kemudian memastikan kemenangan melalui gol Sergio Gomez di menit 62.
Sementara itu, Republik Dominika, yang dilatih mantan pemain Athletic Bilbao dan Spanyol, Ibai Gomez, meraih satu poin dari laga pertama. Satu poin itu mereka dapatkan usai menahan Mesir tanpa gol, alias 0-0.
Prediksi Starting XI Republik Dominika vs Spanyol
Republik Dominika (3-5-2): Valdez; de Lucas, Pujol, Urbaez; Marian, Morschel, Messina, Nunez, Gonzalez; Lorenzo, Urena.
Pelatih: Ibai Gomez.
Spanyol (4-5-1): Tenas; Miranda, Garcia, Pubill, Pacheco; Gomez, Baena, Oroz, Barrios, Lopez; Ruiz.
Pelatih: Santi Denia.
Prediksi Skor Republik Dominika vs Spanyol
Republik Dominika sudah bermain cukup baik ketika menahan Mesir tanpa gol pada laga pertama. Namun, laga melawan Spanyol akan menjadi sebuah ujian yang lebih berat bagi mereka.
Spanyol unggul kualitas. Permainan mereka juga lebih meyakinkan. Setelah cuma kemasukan satu gol penalti di laga sebelumnya, Spanyol sepertinya bisa memenangi laga kedua ini tanpa kebobolan.
Prediksi akor akhir: Republik Dominika 0-2 Spanyol.
Klasemen Sepak Bola Olimpiade Paris 2024 Grup C
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Sepak Bola Olimpiade: Mali vs Israel 25 Juli 2024
Bola Dunia Lainnya 24 Juli 2024, 14:04 -
Prediksi Sepak Bola Olimpiade: Jepang vs Paraguay 25 Juli 2024
Bola Dunia Lainnya 24 Juli 2024, 14:02 -
Prediksi Sepak Bola Olimpiade: Irak vs Ukraina 25 Juli 2024
Bola Dunia Lainnya 24 Juli 2024, 14:01
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39