Pato Dipastikan Segera Tinggalkan Milan
Editor Bolanet | 2 Januari 2013 23:06
Pato memang terang-terangan ingin meninggalkan Milan dan meminta dijual agar bisa kembali ke Brasil. Klub yang paling serius dan telah melakukan negosiasi transfer adalah Corinthians, sang juara Piala Dunia Antarklub.
Semua akan selesai dalam beberapa hari. Milan dan Corinthians sudah mencapai kesepakatan dan kini tinggal melalui satu pertemuan lagi. Corinthians bersedia menuruti semua permintaan Milan, ujar Veloz.
Sang agen menambahkan bahwa transfer kali ini bersifat permanen. pato juga telah menerima beberapa tawaran lain namun lebih memilih untuk pulang kampung kali ini.
Corinthians diperkirakan harus membayar 15 juta euro untuk menarik Pato dari Milan. Selain itu, gaji Pato kabarnya juga dipangkas menjadi hanya 2 juta euro per musim. Saat ini Pato menikmati bayaran 4 juta euro per tahun dari Milan. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Santos Ajukan Penawaran Terakhir Untuk Robinho
Liga Italia 1 Januari 2013, 19:49 -
"Stekelenburg Tidak Ingin Jadi Pilihan Kedua di Roma"
Liga Italia 1 Januari 2013, 18:22 -
'M'Baye Niang Jauh Lebih Baik Dari Balotelli'
Liga Italia 1 Januari 2013, 13:00 -
Lazio dan AC Milan Rebutan Frank Lampard
Liga Italia 1 Januari 2013, 09:00 -
Allegri: Milan di Trek Yang Benar Untuk 2013
Liga Italia 1 Januari 2013, 02:00
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39