Modric, Pesepakbola Terbaik Kroasia 2017
Dimas Ardi Prasetya | 2 Januari 2018 00:28
Bola.net - - Playmaker Real Madrid Luka Modric baru saja dinobatkan sebagai Pesepakbola Terbaik Kroasia tahun 2017.
Modric menjalani musim yang luar biasa di tahun 2017 ini. Banyak prestasi yang telah diraih oleh gelandang berusia 32 tahun tersebut.
Di level klub, bersama Madrid ia sukses mempersembahkan lima gelar juara. Yakni La Liga, Liga Champions, UEFA Super Cup, Supercopa de Espana dan Piala Dunia Antar Klub.
Bahkan di Piala Dunia Antar Klub, Modric mendapat penghargaan istimewa. Ia terpilih sebagai pemain terbaik di ajang tersebut.
Prestasi lainnya ia torehkan bersama dengan timnas Kroasia. Ia berhasil membuat negaranya lolos ke Piala Dunia 2018 setelah mengalahkan Yunani di ronde kedua (playoff).
Lima gelar sebelumnya diraihnya di tahun 2007, 2008, 2011, 2014 dan 2016. Prestasi ini membuatnya menyamai prestasi legenda Kroasia, Davor Suker.
Kebetulan Suker ini juga pernah memperkuat Madrid. Ia memenangi penghargaan Pesepakbola Terbaik Kroasia di tahun 1992, 1994, 1995, 1996, 1997, dan 1998.
Musim ini bersama Madrid ia telah tampil sebanyak 21 kali di semua ajang kompetisi. Ia menyumbangkan satu buah gol dan dua assist sejauh ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Berniat Bikin Film Usai Pensiun
Liga Spanyol 1 Januari 2018, 19:32 -
Benzema Cedera, Real Madrid Akhirnya Beli Penyerang Baru
Liga Spanyol 1 Januari 2018, 12:38 -
Madrid Akan Tawar Hazard 120 Juta Pounds
Liga Inggris 1 Januari 2018, 07:24 -
Madrid Ingin Bajak Pemain 18 Tahun Barca, Namanya Busquets
Liga Spanyol 31 Desember 2017, 22:04 -
Open Play 31 Desember 2017, 21:38
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39