Misi (Tidak) Mustahil Guangzhou Kalahkan Barcelona
Editor Bolanet | 14 Desember 2015 10:47
Scolari menyatakan kalau timnya kini punya satu impian besar, yaitu mengalahkan Barcelona dan lolos ke final. Itu adalah target yang sangat sulit. Namun, Scolari menegaskan bahwa itu bukan misi yang mustahil.
Sekarang, kami harus meneruskan impian kami. Melawan Barcelona, kemenangan bukanlah sesuatu yang mustahil, kata Scolari seperti dikutip Marca.
Guangzhou lolos ke semifinal setelah mengatasi perlawanan Club America di putaran sebelumnya. Pasukan Scolari menang 2-1.
Guangzhou sempat tertinggal oleh gol Oribe Peralta di menit 55, tapi mereka tidak menyerah. Gol Zheng Long menit 80 dan di masa injury time memastikan Guangzhou berbalik menang dan mengamankan hak untuk melawan Barcelona di empat besar.
Laga Barcelona kontra Guangzhou akan digelar di International Stadium Yokohama pada 17 Desember mendatang. Sementara itu, semifinal lainnya mempertemukan Sanfrecce Hiroshima (Jepang) dengan River Plate (Argentina). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique Sesali Pergantian Pemainnya
Liga Spanyol 13 Desember 2015, 20:30 -
Barca Belum Pikirkan Piala Dunia Antar Klub
Liga Spanyol 13 Desember 2015, 19:09 -
Barca Temui Juve Untuk Beli Dybala
Liga Champions 13 Desember 2015, 18:27 -
Ditahan Depor, Pique Tegaskan Barca Bakal Segera Bangkit
Liga Spanyol 13 Desember 2015, 16:19 -
Waow, Pesawat Barca ke Jepang Mirip Hotel Mewah
Bola Dunia Lainnya 13 Desember 2015, 11:53
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39