Mengaku Belum Siap, Tata Martino Tolak Lamaran River Plate
Editor Bolanet | 30 Mei 2014 17:24
Tata Martino saat ini tengah menganggur setelah mundur dari posisinya sebagai pelatih Barca akhir musim lalu. Bersama Barca, Tata Martino gagal mempersembahkan satu pun trofi yang mungkin bisa diraih Blaugrana musim lalu.
Disampaikan oleh Presiden River Plate, Rodolfo D'Onofrio, pihaknya telah memberikan tawaran kepada Tata untuk menggantikan posisi Ramon Diaz sebagai pelatih. Namun ternyata tawaran tersebut bertepuk sebelah tangan.
Kami mencoba untuk berbicara dengan Martino. Tapi jawabannya adalah bahwa dia belum siap untuk kembali melatih setelah dari Barcelona, ungkapnya.
Martino sebelum bergabung dengan Barca musim lalu merupakan pelatih terbaik Amerika Selatan tahun 2007 dan sukses meraih gelar liga di Paraguay dan Argentina. (mrc/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dirumorkan ke Napoli, Mascherano Justru Minta Perpanjangan?
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 20:07 -
Xavi: Hanya yang Terbaik Bisa Kalahkan Barca
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 14:55 -
Enrique Gelar Pertemuan Bersama Puyol dan De La Pena
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 14:27 -
Arda Turan Masuk Agenda Barca?
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 14:17 -
Alba Yakin Deulofeu Akan Bersinar Bersama Barca
Liga Spanyol 29 Mei 2014, 14:09
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39