Latih Klub Qatar, Zola Ingin Datangkan Messi
Editor Bolanet | 15 Juli 2015 22:21
Setelah resmi bergabung, Zola menyatakan sebuah pernyataan menarik yang ditujukan kepada manajemen klub Al Arabi.
Jika klub bersedia untuk membeli Lionel Messi bagi saya, itu akan menjadi persyaratan pertama saya. Saya kemudian akan menjadi orang paling bahagia di bumi, harap Zola seperti dilansir Soccerway.
Namun, eks pelatih Cagliari, Watford, dan West Ham United tak sepenuhnya serius untuk meminta klub mendatangkan Messi. Zola justru bertekad untuk bekerja keras guna mengasah talenta para pemain lokal.
Tapi bagi saya, tantangan sebenarnya adalah untuk meningkatkan kualitas pemain lokal. Ini kunci untuk kemampuan kita untuk memenangkan gelar besar dalam jangka panjang. tekad legenda Chelsea ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Assist Rabona Keren Ala Henderson
Open Play 14 Juli 2015, 21:54 -
Godin: Di Spanyol, Lawan Lebih Suka Berfoto dengan Messi
Liga Spanyol 14 Juli 2015, 10:41 -
Liga Spanyol 14 Juli 2015, 09:39
-
Maradona: Hei Messi, Kamu Orang Argentina atau Swedia?
Liga Spanyol 14 Juli 2015, 09:32 -
Sampaoli: Messi Masih Paling Hebat Meski Main 50 Persen
Liga Spanyol 14 Juli 2015, 07:46
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39