Inzaghi Antusias Sambut Laga Real Madrid vs AC Milan
Editor Bolanet | 28 Desember 2014 19:00
AC Milan dan Real Madrid akan bertemu di The Sevens Stadium, Dubai dalam laga bertajuk Dubai Football Challenge 2014.
Kami sangat senang berada di sini dan tahu tiket telah sold out untuk beberapa waktu lalu dan ada lebih dari 100 ribu permintaan tiket, ujarnya.
Ditambahkan Inzaghi, dirinya yakin kedua tim akan menjadikan laga ini sebagai laga besar, seperti biasanya karena keduanya adalah dua tim yang mendominasi dalam sejarah Liga Champions.
Jelas ada rasa lapar lebih untuk melihat kedua tim, jadi kami berharap memberi mereka sebuah laga besar. Milan vs Real Madrid akan selalu berbeda dari yang lain, karena kedua tim paling banyak juara Liga Champions, ujarnya.
Ini akan menyenangkan untuk saling berhadapan dan kami berharap untuk membawa sebuah tontonan yang hebat, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Nyaris Berlabuh ke Birmingham City
Liga Inggris 27 Desember 2014, 22:59 -
Tim Terbaik 2014 Versi L'Equipe Didominasi Clasico
Liga Spanyol 27 Desember 2014, 22:27 -
Boxing Day, Irina Shayk Meliuk Erotis
Open Play 27 Desember 2014, 14:21 -
Mourinho Sindir Suasana Ruang Ganti Madrid?
Liga Spanyol 27 Desember 2014, 14:05 -
Alcacer Janji Persulit Hidup Madrid di Mestalla
Liga Spanyol 27 Desember 2014, 12:54
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39