Higuain Resmi Dikontrak Klub Amerika Serikat
Rero Rivaldi | 4 Oktober 2017 08:40
Bola.net - - Colombus Crew sudah memutuskan merekrut kembali Federico Higuain dengan status marquee player, menurut pengumuman resmi klub.
Higuain, kini berusia 32 tahun, tengah memasuki musim keenamnya di klub dan kontraknya yang sebelumnya akan habis usai musim 2017.
Pemain Argentina menjadi salah satu pemain paling berprestasi di sejarah Colombus, sebagai satu dari tiga pemain yang bisa mencetak minimal 40 gol dalam musim reguler dan juga 40 assist.
Ia sudah dua kali dipilih sebagai pemain terbaik di klubnya, pada 2013 dan 2014 silam.
Kami bangga mengumumkan bahwa Federico Higuain akan kembali mengenakan warna Hitam dan Emas sebagai pemain khusus untuk musim 2018, demikian menurut direktur olahraga Gregg Behalter.
Federico merupakan saudara kandung dari striker Juventus, Gonzalo Higuain. Ia sudah tampil 24 kali di musim reguler tahun ini, mencetak sembilan gol dan melepas 11 assist.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Orang Ketiga Adalah Inter Milan
Editorial 3 Oktober 2017, 15:05 -
Juventus dan Inter Milan Disindir Karena Tak Bantu Korban Gempa
Liga Italia 3 Oktober 2017, 13:02 -
Chiellini Kecewa Juventus Tertahan di Atalanta
Liga Italia 3 Oktober 2017, 08:08 -
Barca Tidak Berniat Melepas Vidal ke Arsenal
Liga Spanyol 2 Oktober 2017, 21:44 -
Juve Konfirmasikan Tak Akan Berusaha Beli Emre Can
Liga Italia 2 Oktober 2017, 17:30
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39