FIFA: Tidak Mudah Melawan Kasus Pengaturan Skor
Editor Bolanet | 16 Januari 2013 22:00
Mutschke mengatakan bahwa tahun lalu, FIFA telah melakukan investigasi terhadap 20 kasus pengaturan pertandingan. Bahkan ia pun menilai bahwa hal tersebut masih akan bisa terus berlanjut.
Mutschke yang juga merupakan mantan anggota interpol menuturkan bahwa secara realistis tak ada cara bagi pihak semua pihak di dalam sepakbola untuk menangani kejahatan yang begitu rapi. Pasalnya, pihak mafia sangat lihai dalam memanfaatkan kondisi persepakbolaan yang bobrok guna mendapatkan keuntungan besar dan memiliki resiko rendah.
Untuk itu, direktur keamanan tersebut meminta bantuan kepada aparat penegak hukum untuk melakukan investigasi. Selain itu ia juga mengerahkan rekan-rekannya di interpol guna melakukan penyelidikan.
Mutschke menilai bahwa pemberian pendidikan kepada para wasit, pemain, pejabat klub paling tidak akan bisa menampik adanya tawaran yang diberikan oleh pihak-pihak mafia pertandingan. (ndtv/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Terima 1 Juta Euro Dari FIFA
Liga Spanyol 15 Januari 2013, 22:29 -
Sepp Blatter Siap Tampil Beda Jadi Komentator TV
Bolatainment 15 Januari 2013, 13:50 -
Blatter: Pengurangan Poin, Alternatif Kurangi Rasisme
Piala Dunia 15 Januari 2013, 06:36 -
"PSSI Merupakan Federasi Sah Sesuai FIFA Dan AFC"
Bola Indonesia 11 Januari 2013, 22:46 -
Del Bosque Bela Mourinho Yang Tak Hadiri Ballon d'Or
Liga Spanyol 8 Januari 2013, 13:02
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40