Del Piero: Kini Saya Siap Jadi Pelatih
Editor Bolanet | 13 Oktober 2015 09:51
Del Piero baru saja resmi pensiun bermain sepakbola dan saat ini fokus ke sisi pembinaan. Terakhir kali bermain, Del Piero bermain di India bersama Delhi Dynamos.
Saya akui, sekarang saya siap menjadi pelatih. Bila anda tanyakan ini tiga tahun lalu, maka saya akan menolak. Namun sekarang situasinya berbeda, kata Del Piero.
Bukan hanya itu, Del Piero juga mengungkapkan bahwa pengalamannya bekerja sama dengan pelatih-pelatih hebat seperti Marcelo Lippi, Fabio Capello dan juga Carlo Ancelotti akan bermanfaat baginya.
Saya pernah bekerja sama cukup lama dengan tiga orang hebat. Saya banyak belajar dari Lippi, Capello dan Ancelotti. Saya pun menyadari bagaimana mereka bekerja dengan kerendahan hati, kecerdasan dan kesabaran, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mancini Ingin Hapus Rekor Buruk Lawan Juventus
Liga Italia 12 Oktober 2015, 20:12 -
Juventus Bakal Perbarui Kontrak Barzagli
Liga Italia 11 Oktober 2015, 07:24 -
Moratti Mau Inter Jungkalkan Juve Sekali Lagi
Liga Italia 11 Oktober 2015, 06:00 -
Messi: Dybala Ditakdirkan Raih Sukses
Liga Italia 11 Oktober 2015, 00:40 -
Morata Siap Tampil Hadapi Inter
Liga Italia 10 Oktober 2015, 22:47
LATEST UPDATE
-
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10