David Trezeguet Juga Resmi Gabung ISL
Editor Bolanet | 30 Juli 2014 20:47
Robert Pires, Luis Garcia dan kini mantan striker Juventus, David Trezeguet (36) telah bergabung dengan salah satu klub Indian Super League (ISL), Pune FC seperti yang diumumkan melalui twitter resmi ISL (@IndSuperLeague).
Perekrutan Trezeguet tak lepas dari salah satu petinggi Pune FC yang juga berkedudukan sebagai CEO , Sandro Mencucci.
Pelatih kawakan asal Italia, Franco Colomba yang antara lain pernah menangani Napoli, Bologna dan Parma saat ini menjabat sebagai pelatih kepala Pune FC. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri: Vidal Ingin Bertahan di Juventus
Liga Italia 29 Juli 2014, 21:20 -
Agen: Belum Ada Kontrak Baru Bagi Pogba
Liga Italia 29 Juli 2014, 16:48 -
Marotta: Vidal Tak Bakal Pergi Kecuali Ia Menginginkannya
Liga Italia 29 Juli 2014, 08:30 -
Mazzarri Komentari Dua Partai Klasik di Giornata 12 dan 17
Liga Italia 29 Juli 2014, 05:51 -
Inzaghi Akui Milan Hadapi Awal Musim Yang Berat
Liga Italia 29 Juli 2014, 05:31
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39