Ungguli Grizzlies, Clippers Maju ke Semifinal Wilayah Barat
Editor Bolanet | 14 Mei 2012 17:10
Chris Paul membuat timnya melaju ke putaran berikutnya setelah menyumbangkan 19 poin untuk Clippers, yang maju ke putaran kedua untuk menghadapi tim unggulan utama San Antonio Spurs.
Rudy Gay dan Marc Gasol masing-masing mencetak angka tertinggi dengan 19 poin untuk Grizzlies yang sempat kecolongan 1-3 sebelum akhirnya pertandingan ditentukan di Memphis dengan kedudukan akhir 4-3 untuk kemenangan Clippers.
Perseteruan fisik dan adu mulut mewarnai pertandingan yang keras itu dan kedua tim melakukan lemparan-lemparan yang tidak terlalu baik, sampai akhirnya Clippers menemukan ritme permainan mereka dan memenangi pertandingan itu. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lakers Akhirnya Bekuk Nuggets di Laga Penentu
Basket 13 Mei 2012, 21:20 -
Bekuk Lakers, Nuggets Paksakan Pertandingan Ketujuh
Basket 11 Mei 2012, 17:45 -
Tumbangkan Bulls, Sixers Hadapi Celtics di Putaran Kedua
Basket 11 Mei 2012, 17:15 -
Kembali Kalahkan Magic, Pacers Genggam Tiket Putaran Kedua
Basket 9 Mei 2012, 17:30 -
Nash Terpilih Sebagai Manajer Timnas Kanada
Basket 9 Mei 2012, 17:15
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39