Sikat Warriors, Spurs Hadapi Grizzlies di Final Wilayah Barat
Editor Bolanet | 17 Mei 2013 17:30
Pemain Spurs, Tony Parker selamat dari malam yang sulit di mana ia hanya memasukkan tiga dari 13 tembakan. Spurs memenangi rangkaian seri best of seven dengan kedudukan 4-2, dan akan menghadapi Memphis Grizzlies di final Wilayah Barat untuk memperebutkan satu tempat di final NBA.
Spurs akan menjamu Grizzlies pada hari Sabtu (18/5) untuk menjalani pertandingan pertama.
Tim Duncan mencetak 19 poin untuk memimpin perolehan nilai Spurs. Parker dan Manu Ginobili kesulitan mendulang angka melalui tembakan-tembakan mereka, namun bekerja sama untuk menorehkan 19 assist.
Stephen Curry memimpin perolehan angka Warriors dengan 22 poin, dan Jarrett Jack menambah 15 poin untuk Warriors, yang tidak diperkuat forward Harrison Barnes pada kuarter keempat setelah terjatuh menjelang akhir babak pertama.
Barnes terjatuh dengan keras di sisi kanannya, kepalanya membentur lantai. Ia memerlukan enam jahitan pada bagian mata kanannya, kembali bermain pada kuarter ketiga namun kemudian keluar karena mengeluh sakit kepala. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gusur Thunder, Grizzlies Maju ke Semifinal NBA
Basket 16 Mei 2013, 17:17 -
Tundukkan Knicks 93-82, Pacers Kini Unggul 3-1
Basket 15 Mei 2013, 16:02 -
Kalah Lagi dari Grizzlies, Peluang Thunder Makin Tipis
Basket 14 Mei 2013, 17:30 -
Bekuk Spurs Lewat Overtime, Warriors Buat Kedudukan 2-2
Basket 13 Mei 2013, 17:05 -
Kritik Pedas Wasit, Pelatih Bulls Tuai Denda
Basket 13 Mei 2013, 12:21
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39