Komink-Yuni Sabet Defensive Player of The Year NBL-WNBL
Editor Bolanet | 30 Mei 2014 17:45
Komink berada di puncak kategori block per game (2,22). Untuk rebound, Komink masuk lima besar. Power forward bertinggi 191 cm ini membukukan rata-rata 8,59 rebound per game (terbaik ketiga di musim reguler 2013-2014).
”Jika kebetulan statistik saya menonjol, itu bukan karena saya sendiri. Itu usaha dari semua. Termasuk arahan Coach Nath (pelatih Pelita Jaya) yang lebih berfokus kepada defense,”' komentar Komink.
Sementara itu, gelar pemain bertahan terbaik di Speedy Women’s National Basketball League (WNBL) Indonesia 2013-2014 berhasil direbut Yuni Anggraeni dari Sahabat Wisma Sehati Semarang.
Sebagai sophomore alias pemain musim kedua di WNBL Indonesia, Yuni tak hanya produktif mengemas poin. Dia menempati posisi teratas untuk kategori rebound dengan mengemas rata-rata 12,33 rpg. (nbl/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aspac Jakarta Kunci Posisi Runner Up
Basket 18 Mei 2014, 21:10 -
Hangtuah Pecundangi Garuda Bandung
Basket 18 Mei 2014, 21:00 -
Valentino Wuwungan Antar Stadium Bekuk Satya Wacana
Basket 18 Mei 2014, 20:35 -
Rogun Antar Satria Muda Bekuk Satya Wacana
Basket 13 Mei 2014, 20:00 -
Komink Disimpan, Pelita Jaya Tundukkan NSH GMC
Basket 13 Mei 2014, 19:45
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39