Deng Pimpin Timnas Basket Inggris di Olimpiade
Editor Bolanet | 5 Juli 2012 20:30
Forward Chicago Bulls ini masuk ke dalam daftar 12 pemain, yang juga termasuk mantan center New Orleans Hornets, Pops Mensa-Bonsu.
Kehadiran Deng akan memperbesar peluang Inggris untuk lolos dari Grup B yang berat, di mana juara dunia 2006, Spanyol juga menghuni grup tersebut.
Pebasket 27 tahun tersebut menjadi pemain Inggris pertama yang masuk ke dalam tim NBA All-Star tahun ini, dan akan menjadi ujung tombak Inggris pada penampilan keduanya di Olimpiade.
Kami semua telah bekerja sangat keras untuk mendapatkan kesempatan ini dan termasuk dalam daftar 12 pemain merupakan hal yang sangat menggembirakan, Kami akan berusaha keras membuat Inggris bangga, ujar Deng.
Daftar pemain tim basket Inggris di Olimpiade London 2012:
- Kieron Achara
- Robert Archibald
- Eric Boateng
- Dan Clark
- Luol Deng
- Joel Freeland
- Kyle Johnson
- Andrew Lawrence
- Mike Lenzly
- Pops Mensa-Bonsu
- Nate Reinking
- Andrew Sullivan (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diisukan ke Mavericks, Williams Tetap Pilih Nets
Basket 4 Juli 2012, 17:40 -
Ditawari WSBK, Hayden Sedih Jika Harus Tinggalkan Ducati
Otomotif 29 Juni 2012, 18:00 -
Eks Bintang NBA Puaskan Penggemar Basket Indonesia
Basket 28 Juni 2012, 17:10 -
Legenda Basket Tanah Air Reuni di NBL All-Star
Basket 27 Juni 2012, 22:30 -
4 Tahun Bina Tim, GM Indiana Pacers Undurkan Diri
Basket 27 Juni 2012, 17:15
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39