CLS Knights Akhirnya Kalahkan Aspac di Surabaya
Editor Bolanet | 24 April 2016 23:42
Jamarr menorehkan 13 points dan 11 rebounds. Sedangkan Mario membukukan 16 points dan 10 assists. Di kubu Aspac, Ebrahim Enguio Lopez dan Andakara Prastawa Dhyaksa sama-sama meraih delapan poin.
Kemenangan atas Aspac menjadi sesuatu yang istimewa bagi CLS Knights. Sebelumnya, anak buah Wahyu Widayat Jati dua kali tumbang atas Aspac. CLS Knights kalah 84-102 di seri I, dan 70-75 di seri III.
CLS Knights langsung tancap gas sejak menit awal. Mereka berhasil merebut kuarter pertama dengan skor 18-14. Penampilan anak-anak Surabaya makin menjadi di kuarter kedua. Kali ini mereka mengakhiri kuarter kedua dengan keunggulan 39-25.
CLS Knights masih mendominasi jalannya pertandingan. Mereka memperlebar jarak menjadi 61-38. Meski sudah unggul cukup jauh, CLS Knights tak mengendurkan tekanannya. Tambahan 15 poin di kuarter penutup, akhirnya menyempurnakan kemenangan CLS Knights dengan skor 76-48.
Saya puas dengan penampilan anak-anak secara keseluruhan. Baik first team maupun bench player. Sebelum pertandingan, saya mengatakan kepada mereka, kekalahan di dua laga sebelumnya bukan karena kita lebih lemah dari mereka. Tapi, saat itu kita kalah melawan diri sendiri, ucap Wahyu Widayat Jati.
CLS tim yang sangat komplet, dan mereka bermain bagus hari ini. Rasa ingin menang mereka lebih besar dari kami. Kami akan terus belajar untuk bermain sabar karena tadi sering terburu-buru, ujar pelatih Aspac, Jugianto Kuntardjo. (faw/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
CLS Knights Penasaran Kalahkan Aspac
Basket 22 April 2016, 17:39 -
CLS Knights Dekati Sapu Bersih Seri Bandung
Basket 10 April 2016, 08:04 -
CLS Knights Hajar Stadium Jakarta
Basket 20 Maret 2016, 00:47 -
CLS Knights Bukan Tandingan Bima Sakti Malang
Basket 15 Maret 2016, 23:11 -
CLS Knights Putus Rekor Garuda Bandung
Basket 14 Maret 2016, 00:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23