Basket Putri Jatim Lolos Perempat Final
Editor Bolanet | 21 September 2016 20:51
Dalam pertandingan yang digeber di C-Tra Arena Bandung ini, kapten tim Jatim, Henny Sutjiono tampil menawan dengan torehan double-double (11 poin, 11 rebound). Sementara itu, poin terbanyak disumbangkan Annisa Widyarni dengan 13 poin. Ini adalah kemenangan kedua Jatim sepanjang PON.
Meski menang dan lolos ke delapan besar, pelatih Jatim, Hartono tak puas dengan penampilan timnya. Ia menjelaskan bahwa permainan timnya terlalu lamban. Saya tidak tahu kenapa anak-anak bisa bermain lambat seperti itu. Pengakuan mereka, permainannya terbawa lawan. Ini sudah terjadi dua kali, ungkap Hartono.
Hartono tak mau masalah ini berlanjut pada perempatfinal nanti. Oleh sebab itu, ia memanfaatkan waktu istirahat selama dua hari untuk memperbaiki timnya. Dua hari kami rest. Ini untuk kembali berlatih keras, sambung Hartono. Pada pertandingan ketiga sekaligus pamungkas di fase grup, Jatim akan bertemu Sulawesi Selatan (Sulsel).
Pertandingan terakhir melawan Sulawesi Selatan akan jadi evaluasi kami selanjutnya. Kalau bicara lolos, kami sudah pasti lolos ke delapan besar, tutup Hartono. [initial] (faw/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Minta Klarifikasi PB PON, Kemenpora Layangkan Surat
Olahraga Lain-Lain 20 September 2016, 18:09 -
Voli Putri Jatim Menang Mudah Atas Sumut
Voli 20 September 2016, 17:29 -
Pecah Dua Rekor, Eko Yuli Beri Satu Emas untuk Jatim
Olahraga Lain-Lain 20 September 2016, 17:22 -
Menpora Minta PB PON Usut Tuntas Kericuhan di Cabor Polo Air
Olahraga Lain-Lain 20 September 2016, 17:12 -
PB PON Beri Pernyataan Soal Insiden di Polo Air
Olahraga Lain-Lain 20 September 2016, 13:06
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39