4 Tahun Bina Tim, GM Indiana Pacers Undurkan Diri
Editor Bolanet | 27 Juni 2012 17:15
Morway dikontrak sejak tahun 1999 sebagai wakil ketua bidang administrasi Pacers. Tahun berikutnya, Pacers maju ke babak final NBA untuk pertama kali, namun kalah dari Los Angeles Lakers.
Morway membangun tim itu dengan baik dalam empat tahun sehingga mereka memiliki catatan prestasi 42-24 pada musim lalu dan maju ke babak playoff putaran kedua. Sayangnya, mereka harus kalah dari Miami Heat.
Setelah amat serius menangani tim pada musim kompetisi, terkadang saya berpikir perlu adanya perubahan bagi tiap pribadi seseorang, kata Morway. Saya merasa kini saat yang baik untuk mundur.
Direktur operasional Pacers yang juga legenda Boston Celtics, Larry Bird akan segera mencari pengganti Morway untuk menduduki posisi yang ditinggalkannya. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Bintang NBA Bagi Ilmu Dengan Pebasket Muda Indonesia
Basket 26 Juni 2012, 17:40 -
Miami Heat Rayakan Gelar Juara Bersama Penggemar
Basket 26 Juni 2012, 17:00 -
Mantan Bintang NBA Siap Hibur Penggemar Indonesia
Basket 25 Juni 2012, 21:45 -
Faisal dan Max Yanto Gantikan Dodo Sitepu dan Arki Wisnu
Basket 25 Juni 2012, 17:05 -
MVP Final NBA Milik LeBron James
Basket 22 Juni 2012, 13:36
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39