Wesley Sneijder Lanjutkan Petualangan ke Qatar
Ari Prayoga | 6 Januari 2018 02:51
Bola.net - - Playmaker gaek asal Belanda, Wesley Sneijder bakal segera bergabung dengan klub Qatar, Al Gharafa usai meninggalkan klub Ligue 1, Nice.
Kabar kedatangan Sneijder ke Qatar Stars League dikonfirmasi langsung oleh kubu Al Gharafa lewat akun Twitter resmi mereka.
Breaking: Kami dengan senang hati mengumumkan bahwa Sneijder akan bergabung dengan Al Gharafa Sports Club, demikian bunyi pengumuman di akun Twitter Al Gharafa.
Sebelumnya eks pemain Real Madrid dan Inter Milan itu sendiri sudah mengumumkan keputusannya untuk melanjutkan petualangan ke Qatar Stars League.
Ini adalah petualangan dan tantangan yang menyenangkan. Saya sangat senang pergi ke sana bersama dengan keluarga saya, ujar Sneijder yang kini menginjak usia 33 tahun.
Sneijder yang bergabung dengan Nice sejak Agustus lalu usai dilepas oleh Galatasaray hanya tampil sebagai starter dalam empat laga di Ligue 1 musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Napoli Rusak 'Reuni' Sneijder dan Balotelli
Liga Champions 23 Agustus 2017, 15:32 -
Sarri Waspadai Ancaman Balotelli dan Sneijder
Liga Champions 22 Agustus 2017, 11:38 -
Koulibaly: Semoga Tidak Kebobolan
Liga Champions 22 Agustus 2017, 10:45 -
Nice Harap Balotelli dan Sneijder Fit Untuk Napoli
Liga Champions 22 Agustus 2017, 09:53 -
Nice Bersyukur Tak Sampai Dibobol Napoli Tiga Gol
Liga Champions 17 Agustus 2017, 16:45
LATEST UPDATE
-
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45 -
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:41
-
Ethan Nwaneri: Jenius di Lapangan dan Sekolah
Liga Inggris 21 Maret 2025, 13:31 -
Tantangan Italia di Leg 2 Lawan Jerman: Wajib Menang dan Cedera Pemain
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:30 -
Siaran Langsung MLS: Austin FC vs San Diego FC di Vidio
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025, 13:16 -
Pau Cubarsi Alami Cedera Saat Bela Timnas Spanyol
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39