Piala Asia 2015: Start Bagus Australia
Editor Bolanet | 9 Januari 2015 20:01
Mengawali pertandingan dengan pertahanan yang longgar, Australia kebobolan di menit kedelapan saat Hussain Fadhel menyundul tendangan sudut Al Misha'an. Keunggulan tim tamu ini mengejutkan tuan rumah.
Untungnya penyerang senior, Tim Cahill sukses mengeksekusi umpan tarik Massimo Luongo yang sempat dikepung beberapa bek lawan di menit 33. Tekanan yang diberikan Australia makin hebat, dan Luongo sukses membalikkan skor satu menit sebelum babak pertama usai.
Meloloskan diri di sayap kanan, Ivan Franjic mengirim crossing tepat ke muka gawang Hameed Youssef dan berakhir dengan sundulan Luongo.
Di 45 menit kedua, Cahill memaksa Youssef melakukan penyelamatan, sementara peluang Matthew Leckie menghantam mistar. Tuan rumah makin menjauh berkat penalti Mile Jedinak menit ke-62. Wasit Ravshan Irmatov menunjuk titik putih setelah Robbie Kruse dilanggar di area terlarang.
Pendukung Australia kembali bersorak merayakan gol ketika pertandingan memasuki dua menit tambahan waktu jelang berakhirnya pertandingan. James Troisi menempatkan namanya dalam papan skor.
Dalam lanjutan grup A hari Selasa (13/01) depan, Australia akan menghadapi Oman dan Kuwait melawan Korea Selatan. [initial]
Serunya Piala Asia 2015
- Piala Asia 2015: Australia Incar Peningkatan Lini Serang
- Piala Asia 2015: Nagatomo Tak Mau Jepang Terlena
- Piala Asia 2015: Kruse Mengancam Lawan-lawan Australia
- Piala Asia 2015: Jepang Incar Gelar Kelima
- Piala Asia 2015: Inilah Skuat Uzbekistan
- Piala Asia 2015: Inilah Skuat Irak
- Piala Asia 2015: Inilah Skuat Saudi Arabia
- Piala Asia 2015, Inilah Skuat Australia
- Piala Asia 2015, Inilah Skuat Korea Selatan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Atletico Kembali Kalahkan Real Madrid
Liga Spanyol 8 Januari 2015, 04:55 -
Review: Juventus Ditahan 10 Pemain Inter
Liga Italia 7 Januari 2015, 04:58 -
Review: Sassuolo Tundukkan Milan di San Siro
Liga Italia 6 Januari 2015, 23:02 -
Review: Taklukkan Udinese, Roma Samai Poin Juventus
Liga Italia 6 Januari 2015, 20:24 -
Review: Brace Gerrard Jinakkan Wimbledon
Liga Inggris 6 Januari 2015, 04:54
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39