Pelatih Kitchee Akui Kehebatan Semen Padang
Editor Bolanet | 10 April 2013 20:26
Semen Padang bermain dengan semangat kerja keras yang tinggi, mereka mampu melakukan serangan dengan baik, tim itu layak untuk menang, katanya usai pertandingan.
Menurut pelatih asal Spanyol tersebut, Semen Padang beruntung memiliki pemain-pemain depan yang memiliki kecepatan dan kuat untuk melakukan dan menyelesaikan serangan. Ia pun memuji tiga pemain depan Kabau Sirah, Edward Wilson Junior, Titus Bonai dan M Nur Iskandar, yang memang kerap merepotkan barisan pertahanan tim asal Hong Kong tersebut.
SP mempunyai pemain depan kuat dan cepat, mereka sangat menyulitkan lini pertahanan sehingga pemain tengah harus turun membantu pertahanan tim, ucapnya.
Pada laga ini, Semen Padang berhasil mengakhiri perlawanan Kitchee melalui dua gol Edward Wilson dan satu gol M Nur Iskandar. Sementara satu-satunya gol Kitchee dicetak Jordi Tarres. [initial]
Highlights AFC Cup: Semen Padang 3 vs Kitchee 1
Review AFC: Semen Padang Mantap di Puncak Klasemen (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wasit Malaysia Pimpin Laga Semen Padang vs Kitchee SC
Bola Indonesia 8 April 2013, 08:37 -
Pelatih Kitchee Optimistis Anak Asuhnya Menang di Padang
Bola Indonesia 8 April 2013, 08:15 -
Di Kandang Semen Padang, Kitchee Target Poin Penuh
Bola Indonesia 8 April 2013, 07:45 -
Jamu Kitchee SC, Semen Padang Bisa Turunkan Formasi Terbaik
Bola Indonesia 8 April 2013, 07:44 -
Panpel Semen Padang Jual Tiket AFC Mulai Minggu
Bola Indonesia 6 April 2013, 06:53
LATEST UPDATE
-
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 25 Maret 2025, 08:47 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 25 Maret 2025, 08:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23